OPINI WTP BAGI PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS

OPINI WTP BAGI PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS

Untuk ke-4 kalinya secara berturut-turut Pemkab Banyumas mendapatkan opini WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) dari BPK-RI Perwakilan Provinsi Jawa tengah atas LKPD (Laporan Keuangan Pemerintah Daerah) Tahun 2014.

Bertempat di Pendopo Sipanji pada tanggal 5 Juni 2015 dilakukan evaluasi sekaligus syukuran prestasi membanggakan tersebut. Aacara yang dihadiri oleh Bapak Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, para Kepala Dinas, dan Pejabat Struktural Esselon 3 & 4 ini dimulai pukul 09.00 WIB.

Pada kesempatan sambutannya, Wakil Bupati menyampaikan rasa bangga dan terimakasihnya pada seluruh jajaran SKPD terutama DPPKAD dengan tim akuntansinya (Accrual Basic System) telah mampu mencapai prestasi yang sangat di idam-idamkan oleh seluruh Pemerintah Daerah di Indonesia. Sementara Sekda Kabupaten Banyumas pada kesempatan tersebut menceritakan kronologis bagaimana perjuangan jajaran Pemkab Banyumas dalam upaya meraih prestasi ini dimulai dari pemeriksaan pendahuluan pada bulan Februari hingga pendalaman pada bulan April-Mei 2015. sungguh perjuanagn yang tak kenal lelah sekaligus membanggakan dan sangat tepat dan pantas jika kemudian Kabupaten Banyumas meraih Opini WTP, patut bersyukur pada tuhan Yang Maha Esa.

Acara yang dihadiri oleh Bapak Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, para Kepala Dinas dan Pejabat esselon 3 & 4 ini dimulai pada pukul 09.00 WIB.

Tampak gambar : Wakil Bupati Banyumas berfoto bersama dengan para Pejabat Pemkab Banyumas dan tim Akuntansi DPPKAD

Recent Works

PAPARAN MENGENAI RENCANA PEMUTAKHIRAN DATA PBB-P2 OLEH MEP FEB UGM

Dalam upaya update data PBB-P2 di Kab. Banyumas, DPPKAD Kab. Banyumas bekerjasama dengan Magister Ek

RAPAT EVALUASI OPTIMALISASI PENDAPATAN DAN PENAGIHAN PAJAK DAERAH

Guna lebih meningkatkan pendapatan sektor pajak daerah, pelaksanaan pemantauan dan penagihan para wa

PELAYANAN PAJAK KELILING DPPKAD KABUPATEN BANYUMAS

Sebagai bentuk pelayanan prima pada masyarakat, utamanya dalam hal pembayaran pajak daerah khususnya

Komentar

Pencarian

Fasilitas pencarian data.

Terbaru

Populer

Tags

Link

Counter

Hari ini 0   Pengunjung
Minggu ini 497   Pengunjung
Bulan ini 996   Pengunjung
Tahun ini 9320   Pengunjung
TOTAL PENGUNJUNG 112989   Pengunjung
Post: EVALUASI PELAKSANAAN BELANJA DAERAH TA 2014 21477   Pembaca