PENYERAHAN DPA-SKPD DAN DPA-PPKD TA 2015

PENYERAHAN DPA-SKPD DAN DPA-PPKD TA 2015

Bertempat di Pendopo Sipanji Kabupaten Banyumas pada tanggal 19 Januari 2015 dilakukan penyerahan DPA-SKPD dan DPA-PPKD Ta 2015, menandai dimulainya program dan kegiatan SKPD se-Kabupaten Banyumas untuk tahun anggaran 2015.

Kegiatan yang dihadiri oleh seluruh perwakilan SKPD ini dipimpin langsung oleh Bupati Banyumas, Ir. Achmad Husein. Hadir mendampingi Bupati, Wakil Bupati Banyumas, Dr. Budhi Setiawan, Ketua DPRD Kabupaten Banyumas, Juli Krisdianto, S.E., Sekretaris Daerah Kabupaten Banyumas, Ir. Wahyu Budi Saptono, M.Si., dan Kepala DPPKAD Kabupaten Banyumas, Irawati, S.E.

Tampak pada gambar, Bupati Banyumas didampingi Sekda dan Kepala DPPKAD Kabupaten Banyumas tengah menyerahkan secara simbolis kepada salah satu perwakilan SKPD, Drs. Alex Manurung, Camat Cilongok.

Sementara pada gambar di bawah, Bupati Banyumas tengah berfoto bersama dengan Sekretaris Daerah, Kepala DPPKAD, dan perwakilan SKPD.

 

Recent Works

EVALUASI REALISASI KEGIATAN TA 2014

Optimalisasi capaian target kinerja menjadi tujuan utama dalam pelaksanaan program/kegiatan DPPKAD k

SOSIALISASI CLEANSING PBB 2017

Bertempat di ruang rapat Badan Keuangan Daerah Kabupaten Banyumas,  pada Rabu 25 Januari 2017 d

Study Banding DPPKAD Kota Pematang Siantar dan DPPKAD Kabupaten Blora.

Pada hari Selasa, 1 Desember yang lalu, DPPKAD Kabupaten Banyumas menerima rombongan study banding d

Komentar

Pencarian

Fasilitas pencarian data.

Terbaru

Populer

Tags

Link

Counter

Hari ini 0   Pengunjung
Minggu ini 497   Pengunjung
Bulan ini 996   Pengunjung
Tahun ini 9320   Pengunjung
TOTAL PENGUNJUNG 112989   Pengunjung
Post: EVALUASI PELAKSANAAN BELANJA DAERAH TA 2014 21477   Pembaca