STUDY BANDING DPPKAD Kab. BANYUMAS KE PEMERINTAH KOTA SURABAYA

STUDY BANDING DPPKAD Kab. BANYUMAS KE PEMERINTAH KOTA SURABAYA

Untuk lebih meningkatkan kinerja Pemerintah Daerah khususnya Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kab. Banyumas, pada tanggal 3 s/d 4 Juni 2014 yang lalu dilakukan kegiatan studi banding ke Pemkot Surabaya, dipimpin langsung oleh Kepala DPPKAD Kab. Banyumas, Irawati, S.E. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh jajaran pejabat struktural Esselon III & IV di lingkungan DPPKAD Kab. Banyumas bertujuan untuk mempelajari aplikasi e-office yang sudah lebih dulu diterapkan pada Pemkot Surabaya.

Tampak pada gambar, Ka DPPKAD Kab. Banyumas tengah menyerahkan plakat kepada Ka DPPKAD Pemkot Surabaya. 

Recent Works

VERIFIKASI PIUTANG PBB KECAMATAN PURWOKERTO UTARA

Kegiatan verifikasi Tahun 2016 dilaksanakan oleh Sub Bidang Pembukuan, Pemeriksaan, dan Pelaporan Bi

EVALUASI RKA-SKPD PERUBAHAN TA 2015

Pada tanggal 19 Agustus 2015 telah dilaksanakan rapat Evaluasi RKA-SKPD Perubahan TA 2015, di ruang

Komentar

Pencarian

Fasilitas pencarian data.

Terbaru

Populer

Tags

Link

Counter

Hari ini 141   Pengunjung
Minggu ini 1934   Pengunjung
Bulan ini 4340   Pengunjung
Tahun ini 12844   Pengunjung
TOTAL PENGUNJUNG 139565   Pengunjung
Post: EVALUASI PELAKSANAAN BELANJA DAERAH TA 2014 22893   Pembaca